Metode Penerapan Alat Pengendalian Gulma, Smart Gun Sprayer, Guna Meningkatkan Kualitas Kelapa Sawit di Desa Bukit Kratai, Kecamatan Rumbio Jaya, Kabupaten Kampar

Authors

  • Dedi Irawan Pendidikan Fisika, PMIPA, FKIP, Universitas Riau, Pekanbaru Indonesia
  • Muhammad Aziz Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Fadli Maggribi Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Jannatun Nisa Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Windy Anggun Seprianti Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Putri Aulia Rahmah Hasibuan Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Anisa Adhi Rani Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Rahmanisa Fitri Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Vivi Fari Sofianingsih Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Zikri Juliansyah Alwa Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau
  • Muhammad Rifky Ilhan Mahasiswa Kukerta 2023, Desa Bukit Kratai, Kec. Rumbio Jaya, Kab. Kampar, Riau

Keywords:

Smart gun sprayer, petani, gulma, kelapa sawit

Abstract

Abstrak : Di propinsi Riau, perkebunan kelapa sawit dibawah program Perkebunan Inti Rakyat (PIR) sudah memasuki fasa peremajaan (replanting). Pada masa peremajaan (replanting) kelapa sawit tingkat pertumbuhan gulma juga meningkat sehingga memerlukan pengendalian yang lebih intens. Dalam pengendanlian gulma, petani pada umumnya masih menggunakan cara-cara konvensional seperti menggunakan penyemprotan herbisida,  pemotongan menggunakan mesin pemotong rumput dan penebasan konvensional. Cara ini membutuhkan waktu yang lama dan beresiko cedera. Sehingga dirancang alat yang lebih efisien yaitu Smart Ergonomi Gun Sprayer. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan pada bulan Juli-Agustus 2023 di area perkebunan (PIR) Kelompok tani Sumber Jaya yang terletak di Desa Bukit Kratai, Kecamatan Rumbio Jaya. Metode penelitian yang dilakukan adalah metode survei yang dilakukan langsung pada petani kelapa sawit di Desa Bukit Kratai. Kegiatan ini melibatkan minimal 5 orang anggota kelompok Tani Sumber Jaya untuk pengambilan data postur tubuh rata rata petani. Berdasarkan pengujian alat Desain smart gun sprayer sebagai pendukung alat pengendalian gulma, kegiatan penyemprotan gulma oleh petani kelapa sawit dapat mengurangi resiko kecelakaan dan cedera kerja pada saat kegiatan pengendalian gulma, meningkatkan efisiensi dan produktivitas kerja serta mempercepat pertumbuhan kelapa sawit melalui pengendalian gulma.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adi Ahdiat. 2023. “Ini Provinsi Penghasil Kelapa Sawit Terbesar Pada 2022.” Databoks.Katadata.

Direktorat Jendral Perkebunan. 2020. “Statistik Perkebunan Non Unggulan Nasional 2020-2022.” Sekretariat Direktorat Jendral Perkebunan 1–572.

Annur, Cindy Mutia. 2023. “Indonesia Negara Terluas Di ASEAN, Berapa Luas Daratannya?” Databoks.Katadata. Retrieved September 7, 2023 (https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/03/24/indonesia-negara-terluas-di-asean-berapa-luas-daratannya).

Hamid, Iskandar. 2010. “Identifikasi Gulma Pada Areal Pertanaman Cengkeh (Eugenia Aromatica) Di Desa Nalbessy Kecamatan Leksula Kabupaten Buru Selatan.” Agrikan: Jurnal Agribisnis Perikanan 3(1):62–71. doi: 10.29239/j.agrikan.3.1.62-71.

Eko, Surjadi. 2017. “Penerapan Teknologi Dalam Upaya Membantu Proses Pengendalian Gulma Pada Tanaman Padi.” Prosiding SNATIF 2(4):617–21.

Zhou, Mingchuan, Huanyu Jiang, Zhenshan Bing, Hang Su, and Alois Knoll. 2021. “Design and Evaluation of the Target Spray Platform.” International Journal of Advanced Robotic Systems 18(2). doi: 10.1177/1729881421996146.

Purwantari, Nurhayati Dias, B. Tiesnamurti, and Y. Adinata. 2015. “Ketersediaan Sumber Hijauan Di Bawah Perkebunan Kelapa Sawit Untuk Penggembalaan Sapi.” Indonesian Bulletin of Animal and Veterinary Sciences 25(1):47–54. doi: 10.14334/wartazoa.v25i1.1128.

Cho, Jaiyoung, Sung Min Park, A. Reum Park, On Chan Lee, Geemoon Nam, and In Ho Ra. 2020. “Application of Photovoltaic Systems for Agriculture: A Study on the Relationship between Power Generation and Farming for the Improvement of Photovoltaic Applications in Agriculture.” Energies 13(18). doi: 10.3390/en13184815.

Irawan, D., A. Azhar, and M. Sahal. 2022. “Ergonomic Design of Weeds Sprayer Based on Recycle Energy to Support Palm Oil Replanting.” Journal of Innovation and … 1(1):13–20.

Carballido, J., A. Rodríguez-Lizana, J. Agüera, and M. Pérez-Ruiz. 2013. “Field Sprayer for Inter- and Intra-Row Weed Control: Performance and Labor Savings.” Spanish Journal of Agricultural Research 11(3):642–51. doi: 10.5424/sjar/2013113-3812.

Zickuhr, By Kathryn Michael. 2016. “Pengendalian Gulma Perkebunan Kelapa Sawit (Elais Guineensis Jacq.) Di Perkebunan Halaban, Sumatera Utara.” 4(June):87–93.

Hasanah, Fajri Tsaniati. 2020. “Karakteristik Wilayah Daratan Dan Perairan Indonesia.” Jurnal Geografi 20(13):1–6.

Perkebunan, Direktorat Jenderal. 2019. Statistik Perkebunan Kelapa Sawit Indonesia 2018-2020.

Yuliyanto, Nafrin Wijaya Kesuma, Dan Rufinusta Sinuraya. 2017. “Efektivitas Dan Efisiensi Penggunaan Knapsack Sprayer Dan Knapsack Motor Pada Penyemprotan Gulma Di Perkebunan Kelapa Sawit.” Citra Widya Edukasi IX(1):80–92.

Downloads

Published

2023-12-08

How to Cite

Dedi Irawan, Muhammad Aziz, Fadli Maggribi, Jannatun Nisa, Windy Anggun Seprianti, Putri Aulia Rahmah Hasibuan, … Muhammad Rifky Ilhan. (2023). Metode Penerapan Alat Pengendalian Gulma, Smart Gun Sprayer, Guna Meningkatkan Kualitas Kelapa Sawit di Desa Bukit Kratai, Kecamatan Rumbio Jaya, Kabupaten Kampar. Jurnal Selekta PKM : Pengabdian Masyarakat Dan Kukerta, 1(1), 10–16. Retrieved from https://journal.riau-edutech.com/index.php/selektapkm/article/view/11

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.